Bagaiman caranya memutuskan hubungan dengan seseorang tanpa menyakiti hatinya?
Dikutip dari: Buku Beranda Cinta. Ditulis Oleh: Nancy D. McGregor. Penerbit: Prestasi Pustaka. 2008. Halaman 298-300. Belum lama ini aku baru menyadari bahwa saya harus memutuskan hubungan dengan pasangan saya, tapi saya masih menundanya karena satu alasan - saya berasa bersalah bila perpisahan akan menyakti hatinya. Katanya, dia ingin tetap bersama saya dan bila saya benar-benar meninggalkannya, itu membuatnya sangat menderita. Bagaimana caranya memutuskan hubungan dengan pasangan saya, tapi tanpa harus meyebabkannya terluka? Sumber Gambar: www.pusatcinta.com Artikel lain: Tombol Keyboard Fn tidak berfungsi (ASUS) Memperingan dan Memperbaiki Kinerja Windows Meningkatkan Produksi Belimbing ANDA TIDAK BISA. BETUL! ANDA PASTI MEMBUATNYA TERSIKSA. Itu seperti halnya menanyakan, " Bagaiman caranya berenang tanpa badan harus basah?," atau" Bagaimana caranya membuat telur dadar tanpa harus memecahkan kulitnya." Anda tidak bisa tidak menyakiti hatinya...